Pengurus Pusat Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh di Indonesia (GMAHK di Indonesia) diterima oleh Ibu Hutabarat, Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Kristen (Dirjen Binmas Kristen) Kementerian Agama RI di ruang kerjanya tgl 20 Agustus 2015 jam 8:30 – 9:30…